SE Sertifikasi Guru Tahun 2017
Website Nasty Jumpa lagi dalam postingan yang mungkin sangat anda
perlukan, Silahkan baca infonya dibawah ini.
Dengan hormat kami sampaikan bahwa Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sudah memulai rangkaian kegiatan sertifikasi guru tahun
2017. Dalam waktu
dekat, ada 2 (dua) kegiatan sertifikasi guru yang harus
dilaksanakan yaitu
pelaksanaan uji kompetensi guru (UKG) Ulang I dan pelaksanaan penetapan peserta sertifikasi guru tahun 2017. Peserta UKG Ulang I adalah peserta PLPG yang belum lulus UKG setelah PLPG tahun
2016. Peserta sertifikasi guru tahun 2017 adalah: 1) guru yang telah memenuhi syarat, telah melalui
proses verifikasi,
dan telah memiliki status
disetujui Al pada tahun
2016; 2) guru
peserta dan pendamping program keahlian ganda tahun 2016 yang telah memenuhi syarat.
Berkenaan dengan pelaksanaan kegiatan
dimaksud, kami mohon
bantuan dan kerja sama Saudara
untuk beberapa hal sebagai berikut.
1. Menyampaikan
informasi kepada guru
tentang proses pelaksanaan sertifikasi
guru tahun 2017
dan UKG Ulang.
2. Memverifikasi kelengkapan berkas peserta sertifikasi guru tahun 2017.
3. Mengirimkan berkas peserta sertifikasi guru tahun 201 7 ke LPMP.
4. Mencetak clan menandatangani Format
Al.
5. Mengirimkan dokumen/berkas
peserta sertifikasi guru tahun 2017 dan Format Al ke LPMP.
Selengkapnya Unduh SE Sertifikasi Guru Tahun 2017
Info Penetapan Peserta Sertifikasi Guru Tahun 2017
Demikianlah postingan ini, jika menurut Anda Bermanfaat silahkan SHARE, Terimakasih
Demikianlah postingan ini, jika menurut Anda Bermanfaat silahkan SHARE, Terimakasih
0 Response to "SE Sertifikasi Guru Tahun 2017"
Post a Comment
Silahkan Berkomentar dengan Jelas dan Sopan