Undangan HGN Hari Guru Nasional PGRI Kecamatan Tahun 2025
Undangan HGN Hari Guru Nasional PGRI Kecamatan Tahun 2025
Kepada Yth. Bapak/Ibu Kepala Sekolah
Dan Majelis Guru PAUD/TK/RA, SD/MI, SMP/MTs
SMA/SMK/MA Negeri dan Swasta
Se – Kecamatan Tambusai
Di
Tempat
Dengan Hormat,
Teriring salam dan do’a semoga Bapak/Ibu dalam keadaan sehat wal afiat sehingga dapat
menjalankan tugas dengan sebaik – baiknya.
Dalam rangka memperingati HUT PGRI ke – 80 dan Hari Guru Nasional Tahun 2025
maka dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu Pendidikan dan Tenaga Kependidikan Se –
Kecamatan Tambusai untuk dapat hadir pada kegiatan sebagai berikut :
1. Gerak jalan santai yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Kamis, 20 November 2025
Pukul : 08.00 s.d Selesai
Tempat : Start : Lapangan Kordikcam Tambusai Finish : Lapangan
Benteng Tujuh Lapis Dalu – Dalu.
Acara : Jalan Santai memperingati HUT PGRI ke – 80 & HGN
Tahun 2025
2. Upacara HUT PGRI ke – 80 dan Hari Guru Nasional Tahun 2025 yang
dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : Selasa, 25 November 2025
Pukul : 08.00 WIB - Selesai
Tempat : Lapangan Kantor Camat Tambusai
Acara : Jalan Santai memperingati HUT PGRI ke – 80 & HGN
Tahun 2025 Tingkat Kecamatan Tambusai.
Sehubungan dengan kegiatan tersebut di atas, kami harapkan agar Peserta Didik belajar
secara mandiri di Rumah masing – masing.
Demikian undangan ini kami sampaikan atas kehadiran Bapak/Ibu kami ucapkan terima
kasih
BACA JUGA :
- SE Untuk Pengurus PGRI Kecamatan se-Kab. Rokan Hulu
- Penggalangan Dana untuk Guru Tertimpa Musibah Kebakaran dari PGRI Kab Rokan Hulu
- Edaran Hasil Musyawarah PGRI Kec Tambusai 2025
- SE Bupati Kabupaten Rokan Hulu Tentang Penggunaan Pakaian Dinas Aparatur Sipil Negara Di Lingkungan Pemerintah Daerah
- SE Bupati Kabupaten Rokan Hulu Tentang Penggunaan Pakaian Dinas Aparatur Sipil Negara Di Lingkungan Pemerintah Daerah
- SE Penilaian Ekinerja (Batas Waktu SKP) Kab Rokan Hulu Tahun 2025
UNDUH Undangan HGN Hari Guru Nasional PGRI Kecamatan Tahun 2025
@Salam Website Nasty


0 Response to "Undangan HGN Hari Guru Nasional PGRI Kecamatan Tahun 2025"
Post a Comment
Silahkan Berkomentar dengan Jelas dan Sopan